23 Februari 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya
Hari ini Jumat, kemarin Kamis
Besok akhir pekan jadi semangat
Ini dia info Bedebis
Seputar durian di Kabupaten Lahat
Halo #sahabatdata, siapa yang suka makan durian?
Berdasarkan hasil Sensus Pertanian 2023, buah berkulit duri dengan daging buah yang rasanya mantap ini, ternyata menduduki peringkat ke-4 sebagai komoditas pertanian yang paling banyak diusahakan di Kabupaten Lahat.
Selain itu, sebanyak 15.053 unit usaha pertanian perorangan di Kabupaten Lahat yang mengusahakan komoditas durian lainnya.
---
Bedebis: Bedah Data dengan Gambar dan Infografis
#CintaData
#BPSLahat
#Humas1604
#Bedebis
Berita Terkait
BEDEBIS#7: INFRASTRUKTUR EKONOMI KABUPATEN LAHAT
BEDEBIS#5: KETINGGIAN LETAK DESA/KELURAHAN DI KABUPATEN LAHAT
BEDEBIS #1 : INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM)
KUNJUNGAN KEPALA BPS KABUPATEN LAHAT KE KPPN LAHAT
KUNJUNGAN KEPALA BPS KABUPATEN LAHAT KE PENJABAT (PJ) BUPATI LAHAT
PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN DI BPS KABUPATEN LAHAT
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten LahatJl. Bandar Jaya LK III Kelurahan Bandar Jaya Kabupaten Lahat
Telp (0731) 321416
Faks (0731) 321416
Email : bps1604@bps.go.id