Pelaksanaan Post Enumeration Survey ST2023 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Lahat

BPS Kabupaten Lahat sekarang memiliki layanan PST Digital via whatsapp. Pengguna data bisa mengunjungi s.bps.go.id/pstdigital1604

Kunjungi Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Lahat Senin - Jumat Pukul 08.00 - 15.30

Anda memiliki keluhan atas layanan kami? laporkan keluhan anda ke pengaduan.bps.go.id

Pelaksanaan Post Enumeration Survey ST2023

Pelaksanaan Post Enumeration Survey ST2023

11 Agustus 2023 | Kegiatan Statistik Lainnya


10 hari setelah berakhirnya pelaksanaan ST2023 dilaksanakan kegiatan Post Enumeration Survey (PES). PES merupakan kegiatan survey yang dilaksanakan setelah kegiatan ST2023 yang bertujuan untuk menangkap kesalahan cakupan dan isian saat pelaksanaan ST2023. Pada hari kedua kegiatan PES berlangsung juga didatangi pengawas dari BPS Provinsi Sumatera Selatan. Diharapkan setelah kegiatan PES berlangsung dapat menangkap kesalahan kesalahan yang ada sehingga dapat diperbaiki dikegiatan selanjutnya.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten LahatJl. Bandar Jaya LK III Kelurahan Bandar Jaya Kabupaten Lahat

Telp (0731) 321416

Faks (0731) 321416

Email : bps1604@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik